x
PCNU Kota Blitar Apresiasi Peringatan Hari Santri Nasional di Kota Blitar

Blitar Kota - Kamis, (22/10/2020), Pemerintah Kota Blitar mengadakan Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Halaman Kantor Wali Kota Blitar. Upacara ini diikuti oleh Seluruh Kepala OPD, Perwakilan Pondok Pesantren, Ormas Islam dan Guru Ngaji Kota Blitar.

Pemkot Blitar Ajak Ormas Islam Peringati Hari Santri Nasional 2020

Blitar Kota - Rabu, (21/10/2020), Sesuai dengan Surat Edaran Menteri Agama No.43 tahun 2020 tentang peringatan Hari Santri, peringatan dapat dilakukan dengan upacara bendera, dzikir, do'a, shalawat dan tausiyah, serta sosialisasi melalui virtual. Menjelang peringatan Hari Santri Nasional yang akan diperingati pada tanggal 22 Oktober, saat ini Pemerintah Kota Blitar tengah melakukan berbagai persiapan. Satu diantaranya dengan menggandeng beberapa Ormas Islam diantaranya LDII, PCNU, dan Muhammadiyah Kota Blitar.

Pemkot Blitar Lakukan Rapat Persiapan Peringatan Hari Santri Nasional

Blitar Kota - Jumat, (16/10/2020), Pemerintah Kota Blitar melakukan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Kirab dan Upacara Hari Santri Nasional yang jatuh pada tanggal 22 Oktober mendatang. Rapat berlangsung di ruang Sasana Praja Kantor Wali Kota Blitar.

Berlangganan hari santri nasional